
Dalam rangka meningkatkan kemampuan berbahasa Inggris Dosen Untirta, Lembaga Bahasa Untirta mengadakan pelatihan TOEFL Bagi DOsen. Kegiatan itu telah diikuti oleh 30 Dosen dari semua jurusan untirta. Hasil dari kegiatan pelatihan TOEFL sangat signifikan. Sebagian besar berhasil memperoleh SKOR lebih dari 450 (syarat minimal untuk S2. Ketua pelaksana, Yudi Juniardi berharap"semoga kedepan program ini terus berlanjut, agar semua dosen untirta berkompeten dalam bahasa Inggris.